Full Refactor JS ke TS: Library NPM (dom-screenshot) dengan Claude Code. Mahal kah?
Iseng menyambangi beberapa repo pribadi. Akhirnya saya kembali membuka salah satu library NPM yang pernah saya publish 3 tahun silam (tahun 2022), yaitu dom-screenshot. Library ini merupakan fork & modification…
Apa Hubungan SVG dan SEO?
Beberapa waktu lalu saya sempat ditanya hal menarik: "Apakah kalau kita ganti Font Awesome dengan SVG, bisa bikin situs lebih cepat?" Jawaban saya: iya, bisa banget dan Worth It!Tapi tentu…
Cara Tahu, Coding Hasil Generated AI atau Bukan!
Beberapa waktu lalu saya penasaran, "kira-kira bisa gak ya kita tahu kalau sebuah project itu awalnya dibuat pakai AI kayak ChatGPT, Claude Code, atau Copilot?" Kalian mungkin juga pernah ngerasa,…
Web masa depan: Web Platform untuk Agent AI
Kita hidup di era di mana AI, chatbot, AI Model (LLM) dan rekan-rekannya makin sering nongol dalam kehidupan digital kita. Dari asisten virtual yang bantu cari tiket, bantu belanja online,…
Benchmark CPU vs GPU: Uji Coba WebGPU dengan Mandelbrot Compute Shader
Beberapa waktu lalu kita coba bereksperimen dengan matrix multiplication di WebGPU. Sekarang, kita akan mencoba eksperimen menguji performa CPU dan GPU dalam melakukan komputasi numerik intensif yang akan menghasilkan fractal…