Menurut perkembangan saat ini, penerapan HTML5 awalnya dibagi menjadi beberapa spesifikasi yang dapat memisahkan dokumen standar untuk menjaga spesifikasi terfokus. HTML5 dianggap lebih cerdas untuk mengatur dan mengedit beberapa fitur dokumen web masa kini. Dengan cara ini, satu masalah pada markup kecil tidak akan mempengaruhi markup secara keseluruhan isi dari tampilan HTML. Para ahli di …
HTML5
Pembaca dapat menemukan berbagai tutorial yang berkaitan dengan HTML5 maupun HTML untuk keperluan riset dan pembelajaran.
Membangun Area Kerja HTML5 Untuk Aplikasi Mobile
Untuk membangun aplikasi mobile dengan mudah berbasis HTML5 dan Phonegap, tentunya kita juga harus membangun area kerja yang pas untuk keperluan developing. Pada artikel sebelumnya, penulis sudah menyarankan agar kita wajib mempunyai text editor pemrograman, aplikasi Eclipse dan tentunya koneksi internet. Dalam tutorial pemantapan kali ini, penulis akan melanjutkan secara lebih jelas hal-hal apa saja …
HTML5 dan PhoneGap
Seperti yang pernah saya janjikan pada artikel sebelumnya. Dalam tutorial berseri ini, saya akan melanjutkan tutorial mengenai penggunaan PhoneGap dan bahasa pemrograman HTML5. Kita tahu, HTML5 mempunyai banyak fitur dan keunggulan. Salah satu keunggulannya adalah support untuk multi-device. Maksud dari support multi-device adalah HTML5 saat ini dapat terbaca di browser-browser smartphone terbaru saat ini. Jika …
Seri HTML5 Untuk Aplikasi Mobile
Aloha, para Readers ! Sekian lama saya tidak lagi menggarap tulisan untuk tutorial programming. Yah, memang karena secara tidak sengaja ada beberapa permasalahan internal dan eksternal. Salah satunya adalah musibah yang menimpa server situs ini. Sewaktu itu ada permasalahan di server dan berita buruknya saya tidak membackup update situs terbaru. Oke, lupakan. Saat ini saya …