Permasalahan yang terkadang kita temukan pada website yang menampilkan puluhan bahkan ratusan gambar dalam satu page adalah tidak semua gambar tampil dengan sempurna atau broken. Permasalahannya bisa jadi dikarenakan faktor koneksi internet tidak bagus, faktor koneksi ke server, atau mungkin karena kita salah menginput url gambar. Javascript memungkinkan kita untuk mengolah gambar broken (gagal terload) …
Tutorial
Artikel tutorial untuk pengaplikasian suatu teknologi
Menyimpan Gambar Offline Ke Browser Menggunakan imgcache.js
Untuk sebuah aplikasi mobile berbasis Phonegap yang membutuhkan dan menampilkan suatu data gambar, terkadang developer perlu merlakukan optimasi performa konektivitas data dengan menyimpan gambar atau men-cache-nya ke dalam aplikasi. Salah satu cara yang cukup efektif agar gambar dapat tersimpan secara offline ke dalam aplikasi adalah menggunakan library imgcache.js. Library yang dibuat oleh Chrisben dari Prancis …
Aplikasi Kuis Berbasis Android Menggunakan JQuizMe
Penulis menemukan sebuah library Javascript berbasis Jquery yang dapat dipergunakan untuk pembuatan sebuah Kuis. Library ini penulis temukan di code.google.com dengan nama project JQuizMe. Dibuat oleh Larry Battle dan hingga sekarang telah mencapai versi 2.2.1. Dalam tutorial kali ini penulis akan menjelaskan secara ringkas penggunaan JQuizMe pada framework Phonegap. Sebagai informasi tambahan, dengan menggunakan JQuizMe …
Membuat Project Aplikasi Phonegap Menggunakan MDS Applaud
MDS Applaud adalah plugin untuk Eclipse IDE yang dapat mempermudah pembuatan project baru aplikasi Android berbasis Phonegap. Semua paket-paket Phonegap sudah terangkum di dalam plugin ini seperti paket Phonegap versi 1.9.0, pelintas library untuk paket Sencha touch dan Jquery Mobile.
Aplikasi Investigasi Kehilangan Smartphone Android
Kehilangan handphone atau smartphone sesungguhnya amat sangat menjengkelkan sekaligus menghebohkan pikiran. Apalagi smartphone Android yang notabene berisi akun-akun sosial media dan akun email Google. Memang sudah tidak jarang lagi kasus-kasus kehilangan smartphone terjadi, bahkan setiap orang yang pernah mengenggam teknologi pintar ini pernah mengalaminya walaupun sekali. Wajar tidak wajar suatu kelalaian manusia memang tidak bisa …