Fungsi OOP Class dalam PHP

OOP (Object Oriented Programming) menjadi idealisme baru dalam pemrograman masa kini. Menggunakan konsep OOP untuk pembuatan sebuah aplikasi berbasis PHP setidaknya dapat memberikan pengalaman baru bagi para developer. Pengalaman baru ini terutama dalam hal struktural penulisan program yang lebih baik dari cara konvensional. Tutorial berseri dari saya kali ini merupakan relaunch posting yang dulunya pernah … 

 

Integrasi JSON, PHP Dan Jquery Untuk Aplikasi Mobile

Melakukan integrasi JSON, PHP dan Jquery memang sebuah tantangan bagi para developer mobile terutama Phonegap. Selain menguras pikiran, integrasi ini juga membutuhkan pengujian secara berkala untuk masalah delivery data dari server ke aplikasi. Dalam kasus yang sering penulis hadapi, saya dituntut untuk melakukan parsing database ke JSON dari server online agar data JSON tersebut ditangkap … 

 

Membuat Bagan Google Chart Dengan PHP MySQL

Bagan atau chart memang mempunyai fungsi yang cukup penting dalam dunia statistik maupun analisis. Dengan ditampilkannya bagan maka representasi data akan terlihat secara jelas dan memungkinkan data menjadi mudah dibaca. Berkaitan dengan bagan, seorang web developer sebenarnya bisa membuatnya dengan native PHP language. Namun hasil yang ditampilkan pasti terlihat kaku dan kurang interaktif. Bagi sebagian … 

 

Perubahan dan Perbedaan CakePHP 1.3 dengan 2.x

CakePHP adalah area kerja (framework) berbasis bahasa pemrograman PHP yang akan sangat membantu dan memudahkan para developer website tingkat menengah untuk mem-build suatu “web application“. Kenapa saya menyebut tingkat menengah? Ya, memang bekerja dengan framework membutuhkan setidaknya pengalaman penggunaan sintax yang bersifat OOP (Object Oriented Programming). Sehingga bagi pemula web, saya sarankan agar lebih memahami …