Bluefish, Editor Ringan Untuk Web Developer

Dari nama dan logo tampaknya editor ini sangat sinkron sekali. Ikan berwarna biru atau Bluefish bukanlah sebuah spesies ikan yang akan kita bahas, melainkan adalah sebuah editor programming yang ditujukan tentunya untuk para programer. Bluefish menurut saya masih jarang sekali dipakai oleh para programmer, oleh dikarenakan masih kalah pamor dengan editor programming berbasis GUI lainnya. … 

 

Novel Sunan Giri

Kira-kira 2 Minggu yang lalu, bersama tetangga dan teman lain kami menyempatkan untuk berziarah ke makam Sunan Giri yang berlokasi di Kota Gresik Jawa Timur. Pukul 4 pagi kami memasuki kota Gresik, dan saya menyadari bahwa kota ini memang benar-benar kota dengan aroma industri. Karna pabrik Semen Gresik dan pabrik-pabrik besar berada di kota ini. … 

 

Perubahan dan Perbedaan CakePHP 1.3 dengan 2.x

CakePHP adalah area kerja (framework) berbasis bahasa pemrograman PHP yang akan sangat membantu dan memudahkan para developer website tingkat menengah untuk mem-build suatu “web application“. Kenapa saya menyebut tingkat menengah? Ya, memang bekerja dengan framework membutuhkan setidaknya pengalaman penggunaan sintax yang bersifat OOP (Object Oriented Programming). Sehingga bagi pemula web, saya sarankan agar lebih memahami … 

 

The BEST LIFE, Lebih Dari Motivasi !

Hampir saja saya kehilangan minat baca sebelum salah seorang teman satu jurusan di kampus menyodorkan sebuah buku yang ditulis oleh seorang yang amat sangat tidak asing sekali, rektor saya sendiri Bapak Laode M. Kamaluddin. Sudah cukup lama saya tidak menikmati buku-buku motivasi seperti ini. Ceritanya, malam itu saya berada di ruang HMJ FTI dengan beberapa …