Menampilkan Kondisi Online dan Offline Dengan HTML5

Suatu saat kita akan membuat aplikasi yang membutuhkan distribusi konten melalui internet, aplikasi web tentunya. Ketika pengguna memakai aplikasi tersebut, hal terbaik yang patut disematkan adalah menggunakan fitur yang menampilkan apakah kondisi internet dalam posisi online atau mungkin offline. Untuk menyematkan fitur tersebut, HTML5 telah mempunyai fitur untuk menanganinya.

HTML5 Online Navigator

HTML5 Online Navigator

Lihat Demo Download Source

Fitur HTML5 ini bernama Navigator Online. Dimana implementasinya cukup mudah diikuti dan sangat baik jika dipakai untuk aplikasi web. Dalam tutorial ini, saya menggunakan browser Mozilla Firefox yang telah support untuk fitur Navigator Online HTML5.

Tutorial

  • Buka folder localhost Anda, dan buat folder baru bernama “html5online” (opsional),
  • Buat file bernama index.html. Tulis kode berikut :

Setelah membuat file index.html tersebut, Anda bisa membuka browser Firefox lalu mencoba dengan mengatur settingan online atau offline koneksi internet. Pengaturan ini terletak di menu File, lalu centangi Work Offline untuk offline dan hilangkan centang Work Offline untuk kembali ke kondisi online.

Saya menyarankan Anda untuk menggunakan browser Mozilla Firefox ketika membuat tutorial atau menjalankan demo HTML5 online navigator ini.

 

Muhammad K Huda

A non exhausted blogger person within fullstack engineer (spicy food), open source religion, self-taught driver and maybe you know or don't like it. Simply says, Hello from Me!

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.