- May 8, 2013
Bagaimana Phonegap Bekerja Dalam Membangun Aplikasi ?
Teman-teman developer yang sedang merencanakan untuk memakai Phonegap mungkin masih bertanya-tanya. Kenapa Phonegap memungkinkan bahasa pemrograman web dalam hal ini HTML5, Javascript, dan CSS untuk membuat sebuah aplikasi mobile. Tidak bayang-bayang, Phonegap dapat melakukan kompilasi ke beberapa Platform seperti Android, iOS maupun Windows Phone bahkan Blackberry. Yang menjadi pertanyaan adalah bagaimana sebenarnya arsitektur Phonegap ini
- May 8, 2013
Mengoptimasi Sebuah Aplikasi Mobile
Membuat sebuah aplikasi mobile itu layaknya kita membuat sebuah bangunan yang dipakai oleh banyak orang. Karena seringnya dipakai banyak orang dan berbagai jenis manusia, tentunya dari orang-orang tersebut mempunyai pendapat yang berbeda-beda mengenai aplikasi kita. Ada yang berkomentar baik, ada yang lumayan bahkan kurang baik. Melakukan optimalisasi pada sebuah aplikasi sangatlah penting, bak menambal genteng
- May 6, 2013
Menampilkan Native Splash Screen Aplikasi Android Pada Phonegap
Splash screen sebagai intro dari sebuah aplikasi berperan penting untuk menambah kredibilitas aplikasi. Dengan memasang splash screen yang berisi informasi singkat pada aplikasi Android, kita akan memaparkan sebuah informasi secara cepat dan tepat tentang gambaran aplikasi. Gambar splash screen sebisa mungkin disajikan secara menarik dan ringan agar pengguna tertarik kepada aplikasi. Dalam artikel tutorial ini,
- May 6, 2013
Konfigurasi Email Hosting POP3/IMAP Untuk Pengguna Android
Android sebagai sistem operasi mobile terlaris diabad ini memiliki beberapa fitur internal yang dapat membantu penggunanya dalam hal produktifitas. Salah satu fitur yang dapat dikonfigurasi secara mandiri adalah pengaturan email POP3 maupun IMAP pada gadget kita. Jika kita memiliki situs dengan hosting dan domain pribadi, kita dapat melakukan konfigurasi email pribadi ke dalam device Android.
- May 5, 2013
Membuat Icon Aplikasi Android Dengan Inkscape
Sebuah ikon pada aplikasi Android merupakan representasi agar pengguna sistem dapat membedakan antara aplikasi yang satu dengan lain. Untuk membangun aplikasi Android, para developer disarankan untuk mengacu pada guidelines (pedoman) dasar pembangunan aplikasi terutama permasalahan desain icon. Jika pembaca merupakan pemakai aplikasi open source, membuat icon aplikasi dapat dilakukan dengan mudah menggunakan aplikasi desain Inkscape.