Membuat Form Registrasi dan Sistem Aktivasi Menggunakan PHP Mailer – Day 2

Pada artikel Day 1 beberapa hari yang lalu, kita telah mempersiapkan konfigurasi database, dan persiapan class PHPMailer. Untuk artikel Day 2, penulis akan mencoba membuat tampilan form dan juga sistem Mailer secara sederhana (belum termasuk aktivasi). Sebelum memulai tutorial, penulis mengingatkan untuk mengikuti tutorial sebelumnya disini, agar pembaca dapat mengikuti langkah demi langkah secara beruntun. … 

 

Membuat Form Registrasi dan Sistem Aktivasi Menggunakan PHP Mailer – Day 1

Sebuah situs yang memiliki fitur form pendaftaran atau registrasi rata-rata telah menggunakan sistem email aktivasi untuk memvalidasi apakah email yang digunakan user memang benar-benar valid atau palsu. Sistem validasi ini sudah sangat populer dan digunakan oleh banyak situs. Jika kita menggunakan Engine tertentu, WordPress misalnya, sistem pendaftaran menggunakan mailer tentu saja sangat mudah diaplikasikan. Namun … 

 

Tips Keamanan Aplikasi Web PHP & MySQL

PHP bukanlah ilmu dan teknologi baru bagi kalangan developer web. Jutaan website di dunia maya telah disokong oleh bahasa pemrograman ini. Saking banyaknya website yang menggunakan PHP untuk engine dan backend sistem, makin banyak pula penyelinap (hacker) yang mencoba membobol sistem PHP terutama yang menggunakan database MySQL. Dalam kasus, cukup banyak website yang berbasis PHP … 

 

Menambahkan Variabel PHP ke Dalam Kode Javascript

Dalam sebuah aplikasi web, terkadang seorang developer diharuskan untuk membuat manipulasi interaksi data dengan menggunakan Javascript maupun Jquery. Bagi seorang developer yang berkecimpung di dunia PHP, menyisipkan sebuah variabel dari bahasa pemrograman PHP ke Javascript adalah hal penting agar data yang diolah terlihat dinamis. Meskipun memiliki karakteristik dan “nenek moyang” yang berbeda, PHP dan Javascript …